Penyakit Mata

Informasi tentang hal-hal yang berkaitan dengan penyakit mata, dapat Anda temukan di sini. Informasi tentang gejala, faktor risiko dan berbagagi hal terkait penyakit mata dapat Anda telusuri di sini.

Punya Kanker Mata? Berikut 6 Opsi Pengobatannya!

Punya Kanker Mata? Berikut 6 Opsi Pengobatannya!

Halo Sahabat KMU! Kanker mata mungkin termasuk dalam kategori penyakit yang jarang terjadi, akan tetapi dampaknya terhadap fungsi mata dan kualitas hidup secara keseluruhan sangatlah signifikan. Meskipun kasusnya lebih langka dibandingkan dengan jenis kanker lainnya, pemahaman yang mendalam tentang kanker mata serta langkah-langkah pencegahan menjadi kunci utama dalam menjaga kesehatan mata kita. Dalam artikel ini, […]

Punya Kanker Mata? Berikut 6 Opsi Pengobatannya! Read More »

Mata Kuning

Alasan Mata Kuning, Waspadai Penyebabnya?

Untuk Sahabat KMU, siapa yang pernah mengalami atau melihat mata yang berwarna kuning ? perubahan warna (Diskolorasi) dapat terjadi terhadap anggota tubuh kita. Salah satu contohnya yaitu Mata Kuning. Terjadinya hal tersebut pada mata tentunya didasari dengan penyebab, mungkin bisa jadi bagian putih mata yang mengalami perubahan menjadi kuning merupakan salah satu gejala penyakit yang

Alasan Mata Kuning, Waspadai Penyebabnya? Read More »

Penyebab computer vision syndrome

Kenali Bahaya CVS! Inilah Penyebab Computer Vision Syndrome

Aktivitas menatap layar digital, seperti komputer maupun ponsel pintar sudah menjadi bagian kehidupan sehari-hari kita. Hal ini dapat membawa risiko kesehatan bagi penglihatan kita. Munculnya apa yang sekarang ini diistilahkan sebagai Computer Vision Syndrome patut kita waspadai. Maka, kita perlu mengetahui apa saja bahaya dan penyebab Computer Vision Syndrome ini, sehingga bisa mengambil langkah-langkah preventif

Kenali Bahaya CVS! Inilah Penyebab Computer Vision Syndrome Read More »

perbedaan mata minus dan plus

Perbedaan Mata Minus dan Plus, Yuk Simak Penanganannya Untuk 2 Kondisi Ini!

Memiliki mata yang sehat adalah impian semua orang. Namun, tidak semua orang memiliki penglihatan yang sehat dan sempurna. Beberapa orang mengalami masalah mata seperti Mata Minus (Miopi) dan Mata Plus (Hyperopia). Kedua kondisi ini tentunya memiliki beberapa perbedaan yang cukup signifikan, termasuk gejala, penyebab serta pengobatannya. Lalu, apa saja perbedaan Mata Minus dan Plus? Pasti

Perbedaan Mata Minus dan Plus, Yuk Simak Penanganannya Untuk 2 Kondisi Ini! Read More »

Buta Warna

Buta Warna: Kenali 3 Penyebab, Gejala, Tes dan dan Pengobatannya

Halo sahabat KMU sekalian! Mungkin banyak dari kita yang tidak menyadari bahwa kita mungkin menderita buta warna. Kehilangan sensitivitas penglihatan mata terhadap warna dapat menjadi petunjuk, akan tetapi seringkali tidak terdeteksi dengan mudah. Oleh karena itu, penting bagi kita untuk lebih memahami buta warna, baik gejalanya, penyebabnya, jenis-jenisnya, maupun cara mendiagnosisnya. Dalam artikel ini, kita

Buta Warna: Kenali 3 Penyebab, Gejala, Tes dan dan Pengobatannya Read More »

Daging Tumbuh Dimata

Daging Tumbuh Di Mata, Kapan Harus Periksa Ke Dokter Mata?

Apakah Anda pernah mengalami kondisi daging tumbuh di mata? Daging tumbuh di mata atau dalam istilah medis disebut sebagai pterygium adalah kondisi dimana jaringan merah atau kemerahan muncul di permukaan mata. Hal ini dapat menyebabkan iritasi, ketidaknyamanan dan gangguan penglihatan jika tidak segera diobati. Lalu, apa penyebab, gejala dan penanganan pterigium. Baca Juga :  Lasik 

Daging Tumbuh Di Mata, Kapan Harus Periksa Ke Dokter Mata? Read More »

Tekanan Bola Mata Tinggi

Tekanan Bola Mata Tinggi, Bagaimana Cara Menurunkannya?

Bola mata yang sehat sangat penting untuk menjaga kualitas hidup kita. Dalam menjaga kesehatan bola mata, salah satu faktor yang perlu untuk diperhatikan adalah tekanan bola mata. Tekanan bola mata tinggi dapat menyebabkan berbagai masalah kesehatan mata seperti glaukoma yang bisa berujung pada kehilangan penglihatan. Oleh karena itu, sangat penting untuk memahami penyebab tekanan bola

Tekanan Bola Mata Tinggi, Bagaimana Cara Menurunkannya? Read More »

Kelopak mata turun sebelah

Kelopak Mata Turun Sebelah, Apa Penyebabnya?

Apakah kamu pernah mengalami kondisi kelopak mata turun sebelah? kelopak mata turun sebelah atau dalam istilah medis disebut dengan ptosis adalah kondisi penurunan kelopak mata atas atau palpebra superior. Ini merupakan kondisi yang cukup umum terjadi dan mempengaruhi satu atau kedua mata. Ptosis dapat terjadi pada semua kelompok usia, termasuk anak – anak hingga orang

Kelopak Mata Turun Sebelah, Apa Penyebabnya? Read More »

Penyebab Mata Kuning

Penyebab Mata Kuning, Waspada Hepatitis

Mata kuning atau dalam istilah medis dikenal sebagai ikterus, merupakan kondisi dimana mata seseorang berwarna kuning akibat penumpukan bilirubin yang tinggi dalam darah. Bilirubin adalah zat yang dihasilkan saat sel darah merah rusak dan kemudian dipecah oleh hati. Lalu,apakah penyebab mata kuning bisa dikaitkan dengan hepatitis? Baca Juga :  Cara Mengatasi Mata Perih dengan Aman

Penyebab Mata Kuning, Waspada Hepatitis Read More »

Mata berair pada anak

Mata Berair pada Anak, Waspadai Gangguan pada Epifora Mata

Saat bayi atau masa anak-anak, memang agaknya wajar adanya penampakan mata anak yang berair. Namun jika mata berair ini terjadi terus menerus dan jumlah air mata berlebihan, maka sebagai orang tua Anda harus waspada. Bisa jadi mata berair pada anak ini adalah gejala dari Epifora.  Apa itu Epifora? Epifora merupakan kondisi mata yang berair dengan

Mata Berair pada Anak, Waspadai Gangguan pada Epifora Mata Read More »