Cara Menggunakan KMU Telecons: Chat Langsung Dengan Dokter Mata KMU

Kecanggihan teknologi saat ini membuat semua layanan bisa diakses secara online dan praktis. Hal ini juga termasuk dalam dunia layanan kesehatan. Karena itu Klinik Mata KMU berinovasi untuk memberikan layanan konsultasi online GRATIS dengan dokter mata KMU yang bernama KMU Telecons. Cara menggunakan KMU Telecons ini terbilang mudah.

Layanan konsultasi online gratis ini menghubungkan pasien dengan dokter mata Klinik Mata KMU. Pasien, dapat melakukan konsultasi atau chat langsung dengan dokter mata Klinik Mata KMU. Mulai dari chat atau konsultasi terkait keluhan hingga mengirim gambar untuk mengetahui kondisi terkini kesehatan mata pasien. Tenang saja! Cara menggunakan KMU Telecons ini sangatlah mudah.

Cara Menggunakan KMU Telecons

Meski tidak bisa dilakukan diagnosa dengan detil, Karena diagnose terbaik haruslah melalui pemeriksaan secara langsung. Memanfaatkan KMU Telecons, akan membuat pasien lebih mudah menentukan apakah kondisi mata terkini ini butuh segera ditangani atau masih bisa dilakukan rawat jalan dari rumah. Karena itu, pastikan Sahabat KMU memanfaatkan layanan konsultasi gratis dari KMU ini. Berikut, cara menggunakan KMU Telecons:

Baca Juga:
JADWAL KMU TELECONS DOKTER KLINIK MATA KMU 2020
3 MANFAAT KMU TELECONS UNTUK PERIKSA MATA ONLINE
KMU TELECONS: KONSULTASI MATA ONLINE GRATIS SAAT PANDEMI

Cara Menggunakan KMU Telecons

Pasien dapat dengan mudah menggunakan KMU Telecons melalui website resmi Klinik Mata KMU. Begini cara konsultasi gratis dengan dokter mata KMU:

1. Akses Website KMU.id

Cara Menggunakan KMU Telecons

Pasien hanya perlu mengakses https://kmu.id/ , melalui browser yang ada pada PC/computer atau HP/smartphone.

2. Klik Tombol Chat Doctor!

Cara Menggunakan KMU Telecons

Tombol ini ada di sebelah pojok kanan bawah website. Dokter mata akan online sesuai dengan jadwal KMU Telecons yang ada.

3. Pastikan Jadwal Online Para Dokter Mata KMU

Pastikan Kamu mengetahui jadwal online dari para dokter mata Klinik Mata KMU ini. Masing-masing dokter mata akan online di KMU Telecons sesuai jadwal mereka. Jadi, Kamu bisa menyesuaikan jadwal para dokter mata KMU ini.

4. Lakukan Konsultasi Online

Kamu dapat melakukan konsultasi dengan menguraikan keluhan melalui chat secara langsung, bahkan bisa mengirimkan gambar sebagai pendukung.

Pasien yang memanfaatkan KMU Telecons bisa memastikan, apakah gangguan mata yang sedang kamu alami merupakan kategori gawat darurat (harus segera diperiksakan) atau cukup dilakukan perawatan dari rumah?

Tunggu apa lagi? Bila memamg masih bimbang melakukan pemeriksaan offline, maka kamu bisa mencoba memanfaatkan KMU Telecons ini.
Gunakan KMU Telecons sekarang!!

Tonton juga yuk, video singkat edukasi kesehatan berikut ini : 

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *